Penerapan Good Corporat Governance - Perbankan
1.
Bank dan industri perbankan secara keseluruhan
sebagai lembaga intermediasi sektor keuangan, memiliki peran penting dalam
perekonomian suatu negara.
2.
Perkembangan imdustri perbankan indonesia telah
menunjukan kemajuan yang sangat pesat baik dari sudut pertumbuhan aset jenis
produk yang di tawarkan antara lain sebagai akibat berkembangnya bank sebagai
konglomerasi
3.
Sebagai respon dari pentingnya pelaksanaan GCG
oleh masing-masing bank,dalam BASEL III antara lain dilakukanperubahan kriteria
kesehatan bank sehingga didalamnya termasuk pelaksanaan GCG
4.
Befasarkan pertimbangan-pertimbangan sebagaimana
tercantum pada butir 1-3 diatas, KNKG memandang perlu untuk menerbitkan pedoman
GCG
5.
Implementasinya hanya diperuntukan sebagai bank
umum yang secara keseluruhan mempunyai pangsa pasr lebih dari 95%
6.
Sistematika pedoman ini berbeda dengan sistematika
pedoman yang dikeluarkan pada tahun 2004 terutama yang berkaitan dengan GCG
sebagai sitem
Komentar : ada 2 pedoman yang disusun yaitu
:
a.
Versi pendek yang memuat prinsip dasar
b.
Versi panjang yang memuat baik prinsip dasar
maupun pedoman pelaksanaan
Pedoman tersebut merupakan versi pendek yang hanya memuat prinsip
dasar yang harus menjadi pedoman bagi bank-bank umum di indonesia dalam
menerapkan GCG
sumber : Buku Etika Bisnis
karangan Prof.Dr.Kees Bertens
Tidak ada komentar:
Posting Komentar